gearbox mesin atau motor fungsi utamanya adalah untukmenyalurkan tenaga atau daya yang sudah dihasilkan oleh mesin ke bagian lain dari sistem kerja motor untuk memunculkan pergerakan atau pergeseran
gearbox merupakansistem pemindah tenaga yang fungsinya adalah menyalurkan tenaga atau daya mesin ke bagian mesin lainnya. Tujuannya adalah agar komponen tersebut bisa menghasilkan sebuah pergerakan baik dalam bentuk pergeseran atau putaran